Kompetensi keahlian Seni Karawitan peserta didik belajar seni musik tradisional, seni suara daerah, baik vokal atau instrumental yang mempunyai klarifikasi dan perkembangan dari daerahnya itu sendiri.
Menghasilkan tenaga Seni Karawitan yang unggul, produktif, kompetitif berlandaskan kearifan yang berwawasan budaya dalam bidang seni pertunjukan yang memiliki jati diri, terampil, berkualitas & berdaya saing dalam skala lokal & global.
Previous
Next
C |
MUATAN PEMINATAN KEJURUAN |
C1 |
Dasar Bidang Keahlian |
|
1. Simulasi dan Komunikasi Digital |
|
2. Tinjauan Seni |
|
3. Dasar – dasar Kreatifitas |
C2 |
Dasar Program Keahlian |
|
1. Pengetahuan Karawitan |
|
2. Teknik Instrumen Pokok (TIP) |
3. Teknik Karawitan Dasar (TKD) |
|
|
4. Titilaras dan Vokal Dasar |
C3 |
Kompetensi Keahlian |
|
1. Praktik Vokal |
|
2. Praktik Individu Instrumen Pokok (PIIP) |
|
3. Praktik Karawitan Bersama (PKB) |
|
4. Praktik Karawitan Iringan (PKI) |
|
5. Produk Kreatif dan Kewiraussahaan |
Prospek Kerja Jurusan Seni Karawitan
Lulusannya dapat menjadi pengrawit, komposer, dan peneliti musik. Lulusan Seni Karawitan memiliki kesempatan yang sangat besar untuk mempopulerkan musik tradisional di kancah internasional
Era Globalisasi adalah Era Persaingan yang sekaligus menjadi Era Kerja Sama, memerlukan Sumber Daya Manusia yang mempunyai Keunggulan Kompetitif. Untuk menjadi Unggul, Sumber Daya Manusia itu harus Trampil dan Menguasai IPTEK
Hak Cipta © [hfe_current_year] [hfe_site_title]