Info Sekolah
Senin, 24 Mar 2025
  • Selamat datang di website resmi SMK Negeri 1 Sukasada | Visi : Menjadi sekolah unggul, berdaya saing global, dan berlandaskan Tri Hita Karana.

Bulan: Mei 2023

Hypnotherapy Murid Fase F SMK Negeri 1 Sukasada sebelum diterjunkan PKL

Diterbitkan : Rabu, 31 Mei 2023
Praktek Kerja Lapangan atau sering disebut dengan PKL merupakan program wajib yang harus diikuti oleh seluruh murid SMK. Tak terkecuali SMK Negeri 1 Sukasada. Program PKL tahap 1 yang diprogramkan..

Pelatihan Desain Motif Endek Berbasis Digital serangkaian Open House PLUT Buleleng

Diterbitkan : Rabu, 31 Mei 2023
Haii sahabat semua, Ini nih kali ini murid Fase E Konsentrasi Keahlian Kriya Kreatif Batik dan Tekstil SMK Negeri 1 Sukasada mengikuti Pelatihan Desain Motif Endek Berbasis Digital serangkaian Open..

Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat “Peningkatan Pemahaman Kesadaran Hukum Pidana Perundungan (Bullying) Pada Murid SMK Negeri 1 Sukasada, Universitas Pendidikan Ganesha

Diterbitkan : Rabu, 31 Mei 2023
Saat ini kerap terjadi kasus-kasus yang mengarah pada bullying. Untuk mengantisipasi maraknya kasus bullying, Program Studi Ilmu Hukum FHIS Universitas Pendidikan Ganesha menggandeng Kejaksaan Negeri Singaraja melaksanakan P2M di SMK..

Konsentrasi Keahlian Seni Tari dan Seni Karawitan ikut andil dalam Seminar dan Lokakarya International di Gedung IMACO Ex. Pelabuhan Buleleng

Diterbitkan : Kamis, 25 Mei 2023
Ini nih, Konsentrasi Keahlian Seni Tari dan Seni Karawitan SMK Negeri 1 Sukasada saat ini semakin dilirik beberapa instansi sebagai pengisi acara dalam kegiatannya. Kemarin, 27 Mei 2023, kami diberi..

Penilaian Sumatif Akhir Tahun Berbasis Smartphone Semester Genap Tahun Ajaran 2022/2023

Diterbitkan : Kamis, 25 Mei 2023
Mengakhiri kegiatan pembelajaran disetiap semester pada jenjang SMK ditutup dengan kegiatan penilaian sumatif. Penilaian sumatif merupakan sebuah penilaian yang bertujuan untuk menilai pencapaian tujuan pembelajaran dan/atau Capaian Pembelajaran (CP) murid,..